ANALISA KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI 20 kv DI PT. PLN (Persero) UL-PLTD HATIVE KECIL UNTUK PENYULANG LATERI 2 DENGAN METODE FMEA | Muskita | Jurnal ELKO (Elektrikal dan Komputer)

ANALISA KEANDALAN SISTEM DISTRIBUSI 20 kv DI PT. PLN (Persero) UL-PLTD HATIVE KECIL UNTUK PENYULANG LATERI 2 DENGAN METODE FMEA

Halomoan M. Muskita, Misna Dewi Hailin

Abstract


Keandalan  suatu jaringan distribusi dari suatu penyulang dapat di gambarkan melaui besaran dari indeks-indeks keandalan yang akan dibandingakn dengan acuan yang digunakan di indonesia yaitu berdasarkan pada standar PLN untuk mengetahui tingkat keandalan dari jaringan distribusi tersebut. Indeks keandalan dari sistem distribusi tegangan menengah 20kV pada PLN UPLTD Hative Kecil untuk Penyulang Lateri 2 dengan menggunakan metode Failure Modes and Effects Analysis (FMEA) dengan memperhitungkan laju kegagalan, repair time dan  switching time dari setiap komponen dalam jeringan distribusi untuk mendapatkan indeks keandalan pada sistem tersebut. Serta dilakukannya studi untuk memperbaiki nilai indeks keandalan dengan penambahan komponen PMCB dan LBS pada jaringan. Menunjukan bahwa pada bulan Oktober 2022 mengalami penurunan nilai SAIFI hasil perhitungan = 0,398 gangguan/ pelanggan sedangkan Hasil PLN = 1,299 gangguan/pelanggan dikarenakan dalam perhitungan menggunakan metode FMEA dan perhitungan dari PLN berbeda sedangkan SAIDI mengalami peningkatan Hasil Perhitungan = 41,802 jam/ pelanggan sedangka Hasil PLN = 3,146 jam/ pelanggan dikarenakan pada bulan Oktober memiliki total durasi gangguan sekitar 630 menit. Dan selisih antara Hasil Perhitungan dan Hasil PLN terdapat pada bulan Oktober yakni SAIFI 1,659 ganagguan/ pelanggan & SAIDI 38,656 jam/ pelanggan. Solusi yang diharapkan  pada Lateri 2 untuk meningkatkan keandalan perlu dilakukan rabas pohon agar meningkatkan kualitas pelayanan dan mengurangi gangguan listrik.


Keywords


Keandalan; Sistem Distribusi Penyulang; SAIDI; SAIFI; FMEA

Full Text:

PDF

References


Arismunandar, Artono, “Teknik Tenaga Listrik”, PT. Abadi, Jakarta, Jilid Tiga, 2004.

Billinton, Roy, ‘’Reliability Evaluation of Power System’’, Plenum Press, New York, 1996.

Standar PLN (SPLN) No.59 (1985). Keandalan Pada Sistem Distribusi 20 KV dan 6 KV. Jakarta: Departemen Pertambangan dan Energi.

Standar PLN (SPLN) No.68-2 (1986). Tingkat Jaminan Sistem Tenaga Listrik

Rizky Artha Mulia. 2018. Penentuan Indeks Keandalan Sistem Distribusi 20kv Dengan Metode FMEA (Failure Mode and Effect Analysis)

Annisa Larasati Febrianingrum, Subuh Pramono. 2022. Saifi Unt

uk Evaluasi Keandalan Sistem Distribusi Tenaga Listrik Pada Jaringan Transmisi Menengah 20 kv. Teknik elektro, vol. 21, No.1, Januari-Juli 2022




DOI: https://doi.org/10.54463/je.v4i2.103

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial 4.0 International License.

Lisensi Creative Commons
Jurnal ELKO disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-NonKomersial 4.0 Internasional.